Kelebihan Blogspot

Disini saya akan memcoba mengulas sedikit tentang kelebiha Blogspot, ini saya katakan sedikit karena memang sedikit, dan itu juga karena memang masih sedikitnya pengetahuan saya.Yang saya tau maka akan saya sebutkan, dan inilah yang saya tau :

Layanan blog gratis.                                                                                                                                

Sebenarnya kalau ini pun di Wordpress juga gratis, tapi kelebihannya nanti yaitu masalah ngoprek, terutama thema. Bila kita memakai Wordpress dan ingin mengoprek thema maka kita harus membayar dulu, tapi juga ada solusi lain yaitu menginstall di self hosting.

Bersahabat dengan Google Adsense dan Javasript.

Siapa yang tidak tahu Google Adsense, program pay per click (PPC) dari Google yang akan membayar kita saat ada yang klik iklan di blog kita. Bila kita menggunakan blog dari blogspot kita bebas memasang kode adsense. Begitu juga dengan javasript, script yang terkenal dikarenakan bisa memberi nuansa lebih dinamis dan intraktif pada blog.Hal ini akan berbanding terbalik jika kita memakai blog gratisan semisal wordpress.com yang memang anti Adsense dan javasript, dan solusi bagi pengguna wordpress juga sama yaitu menginstal di self hosting.

Pembuatan yang mudah dan cepat.

Ini memang nyata, cuma 3 langkah blog kita sudah jadi.



Serba Unlimited

Unlimited bandwith, tanpa batas bandwith. Unlimited hosting space, tanpa batas hosting. Unlimited access, tanpa batas akses terutama akses kode HTML theme.Ini memang kelebiha yang sangat bagus di blogspot, untuk pengguna wordpress versi free di beri space 3 GB, begitu juga dengan kita yang menggunakan layanan self hosting, juga akan di batasi space dan bandwithnya.

Tanpa perlu penguasaan bahasa.

Ini juga saya sertakan. Sebenarnya tanpa kita menguasai bahasa pemrograman kita juga bisa membuat blog. Seperti yang kita ketahui saat ini seperti layanan shoutbox untuk chat, kita tidak susah-susah membuatnya sendiri,tapi tinggal copy paste kodenya.

Bagus untuk para Pengoprek

Kelemahan pada Wordpress adalah jika kita mau mengoprek thema, maka kita harus upgrade dulu ke premium, dan itu kita harus merogoh kantong untuk membayarnya, berbeda dengan blogspot, mau diapakan terserah kita.

Sebenarnya masih banyak. InsyaAlloh besok bisa di lanjutkan kembali di postingan berikutnya. dan satu lagi kalau kita ingin memiliki blog secara instan, sekaligus mencari uang tambahan maka gunakanlah blogspot.


10 komentar:

23 Agustus 2009 pukul 02.25 Kocak mengatakan...

"untuk pengguna wordpress versi free di beri space 3 GB, begitu juga dengan kita yang menggunakan layanan self hosting, juga akan di batasi space dan bandwithnya"

kalo self hosting dibatasi apanya mas? saya pake hostgator katanya unlimited, apa saya salah nangkep? mohon penjelasan yah.. maklum nubie

29 Agustus 2009 pukul 22.20 Kaffah إلى open source mengatakan...

layanan self hosting, juga akan di batasi space dan bandwithnya" nah tuh..dah di juwab...hehe

5 September 2009 pukul 23.46 drugs-world mengatakan...

gimana sih optimalisasi blogger lebih ramah SEO seperti wordpress ??

3 Oktober 2009 pukul 13.41 Kaffah إلى open source mengatakan...

ya coba aja kita liat tu blog kayak punyae kang rohman..trafiknya tinggi khan?..nah ya tips nya sebenernyta di mbah google banyak..dari yang ngoprek meta tag..sampe yang aneh..2 hehehe :c:

9 Maret 2010 pukul 12.20 Anonim mengatakan...

sdfasd

7 Mei 2010 pukul 13.59 YM mengatakan...

tanks for infonya gan

4 Agustus 2010 pukul 14.56 Anonim mengatakan...

Thanks atas informasinya.
Sangat bermanfaat.
O iya jangan lupa ya jalan2 ke blog ku,masih pemula nh. Jadi butuh bantuan dan sumbang sarannya. Terima kasih sukses terus.,

6 Agustus 2010 pukul 21.37 rogers setiady mengatakan...

sekedar blogwalking,, nice blog & artikelnya bagus2!
di tunggu kunjungan baliknya ya!
http://ozoydrummer.blogspot.com <-- jual web iklan baris cuma 50ribu
kalau mau nambah backlink, naikin pagerank website pasang iklan gratis
http://pasangiklangratis-1.blogspot.com | http://pasangiklangratis.netai.net

6 Agustus 2010 pukul 21.40 rogers setiady mengatakan...

sekedar blogwalking,, nice blog & artikelnya bagus2!
di tunggu kunjungan baliknya ya!
http://ozoydrummer.blogspot.com <-- jual web iklan baris cuma 50ribu
kalau mau nambah backlink, naikin pagerank website pasang iklan gratis
http://pasangiklangratis-1.blogspot.com | http://pasangiklangratis.netai.net

20 Maret 2011 pukul 11.22 Admin mengatakan...

nice
;;;;;)

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Informasi Pilihan Identitas:
Google/Blogger : Khusus yang punya Account Blogger.
Lainnya : Jika tidak punya account blogger namun punya alamat Blog atau Website.
Anonim : Jika tidak ingin mempublikasikan profile anda (sangat tidak disarankan).
Dan Terimakasih untuk kunjungannya

Terimakasih Komentarnya

 
 

Free talking but safe


ShoutMix chat widget

About me

www.cintaopensource.com adalah seklumit kumpulan tulisan dari penilis mengenai opensource, disini penulis bukan orang yang master dalam hal opensource akan tetapi penulis hanya seorang cupu komputer biasa yang berusaha untuk berlatih menulis, Jadi mohon maaf kepada para pembaca bila dalam tulisan saya ada kesalahan, kritik dan saran selalu saya tunggu.

Who am i? cuma seorang cupu komputer yang berusaha untuk saling berbagi apa yang diketahui, indonesia go opensource, budayakan menghargai hak cipta, belajarlah untuk tidak hanya menjadi pengguna yang dimanja, tapi berusahalah untuk menjadi pelopor atau bahkan pengembang. Dengan Opensource indonesia kan semakin maju...regards from Rischan

Add to Technorati Favorites

Follow me on

coba rss rischan.wordpress rischannetlog rischanfacebook rischanyuwie


© Kaffah إلى open source 2009 - design by Pangki Fernandes